SOP Administrasi Puskesmas


Setiap pelaksanaan tindakan atau kegiatan di Puskesmas memiliki standar operasional prosedur (SOP) sebagai acuan petugas. Penyusunan SOP didasarkan pada tindakan atau kegiatan yang dilakukan. Akan tetapi dalam penyusunan SOP haruslah memiliki panduan yang ada di Puskesmas sebagai payung penyusunan dalam hal ini juknis pembuatan dokumen. Setiap Puskesmas satu dengan puskesmas yang lainnya pasti akan memiliki perbedaan dalam struktur penyusunannya.
Berikut contoh SOP yang bisa menjadi referensi bagi pembaca :

  1. SOP Lokakarya Mini (Lokmin) (klik disini)
  2. SOP Administrasi Surat Menyurat (klik disini)
  3. SOP Administrasi Kepegawaian (klik disini)
  4. SOP Pelaporan dan Distribusi Informasi (Klik disini)
  5. SOP Monitoring (Klik disini)
  6. 5. SOP Kegiatan UKM (klik disini)
Share:

No comments:

Post a Comment